Siap Terima Dana Bantuan PKH Juli 2024 Cair ke Rekening? Cek Status Penerima Bisa Pakai HP

Sabtu 27 Jul 2024, 16:37 WIB
Cara cek status penerima dan syarat bansos PKH Juli 2024 (Pixabay: EmAji/Edited: Mitha Aullia)

Cara cek status penerima dan syarat bansos PKH Juli 2024 (Pixabay: EmAji/Edited: Mitha Aullia)

4. Isi captcha yang tersedia sebagai kode verifikasi ke langkah selanjutnya

5. Pilih ‘Cari Data’

6. Jika masuk sebagai kategori penerima, maka akan muncul status penerimaan

Lakukan pengecekan status penerima bansos program PKH bakal alokasi Juli 2024 ini secara berkala agar tidak ketinggalan informasi terbaru.

Dana bansos tersebut bisa dimanfaatkan sebaik-baiknya agar kebutuhan sehari-hari bisa terjamin dan teratasi.

Demikian ulasan tentang bantuan sosial oleh pemerintah yakni PKH yang bisa kamu ketahui.

News Update