Selamat ya, insentif saldo DANA Rp700.000 dari kartu prakerja sudah kamu terima masuk dompet elektronik kamu yang tertaut dengan nomor hp hari ini 25 Juli 2024(Foto: Poskota/Adam Ganefin)

EKONOMI

SELAMAT YA! Insentif Saldo DANA Rp700.000 Dari Kartu Prakerja Sudah Kamu Terima, Masuk Dompet Elektronik Hari Ini 25 Juli 2024

Kamis 25 Jul 2024, 08:20 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat ya, insentif saldo DANA Rp700.000 dari kartu prakerja sudah kamu terima masuk dompet elektronik kamu yang tertaut dengan nomor hp hari ini 25 Juli 2024.

Saldo DANA gratis dari Prakerja sudah disalurkan lewat rekening atau dompet elektronik kamu yang tertaut dengan nomor hp.

Insentif ini diberikan kepada kamu yang telah mendaftar dan mengikuti rangkaian pelatihan di program kartu prakerja.

Insentif yang diberikan oleh pemerintah sebesar Rp4.200.000 dengan rincian dana berikut, beasiswa pelatihan Rp3.500.000 sekali bayar untuk beasiswa pelatihan,
Insentif mengikuti latihan Rp600.000 yang akan dibayar sekaligus.

Mengisi survei dan mendapatkan insetif Rp100.000 pembayaran dilakukan dua kali, masing-masing Rp.50.000.

Jadi, total insentif yang bisa kamu cairkan hari ini sebesar Rp700.000 melalui rekening bank atau dompet elektronik.

Cara Klaim Insentif

Klaim Insentif

Pantau status pencairan melalui dashboard akun Kartu Prakerja, pastikan informasi rekening bank atau DANA kamu sudah benar dan terverifikasi.

Simpan bukti transaksi atau screenshot konfirmasi klaim insentif, ikuti semua petunjuk di situs resmi Kartu Prakerja untuk memastikan proses klaim berjalan lancar.

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. KLIK DISINI! https://whatsapp.com/channel/0029VaSOwZqBvvsZqUN

Tags:
Saldo DANA GratisSaldo danaInsentifkartu prakerjaKlaim insentifdompet elektronikdana

Adam Taqwa Ganefin

Reporter

Adam Taqwa Ganefin

Editor