Cara Klaim Saldo DANA Gratis ke Dompet Elektronik Dengan Mudah Tanpa Ribet

Rabu 24 Jul 2024, 22:48 WIB
Cara klaim saldo DANA gratis ke dompet elektronik dengan mudah dan simpel  (Foto: Capture)

Cara klaim saldo DANA gratis ke dompet elektronik dengan mudah dan simpel (Foto: Capture)

Unduh game resmi dan gratis, yang bisa hasilkan uang melalui Playstore dan AppStore. 

Mainkan game tersebut, kumpulkan poin atau koinnya dan bisa kamu tukar ke saldo DANA, maupun reward menarik lainnya. 

Ikuti Survei Berhadiah

Ada beberapa aplikasi survei berhadiah. Anda dapat mengunduh aplikasi survei tersebut, melalui Playstore dan AppStore. Anda juga dapat mengunjungi website resmi survei berhadiah. 

Isi surveinya dan dapatkan hadiah berupa saldo DANA gratis maupun voucher menarik lainnya. 

Ikuti Promo DANA

Aplikasi dompet digital DANA sering mengadakan promo menarik, dengan menawarkan saldo gratis kepada penggunanya. 

Ikuti akun media sosial DANA, serta pantau website resmi mereka untuk mendapatkan informasi terbaru tentang promo-promo yang sedang berlangsung.

Ikuti Kuis dan Giveaway

Banyak akun media sosial dan influencer yang mengadakan kuis dan giveaway dengan hadiah saldo DANA gratis. 

Ikuti kuis-kuis tersebut untuk meningkatkan peluang Anda agar mendapatkan saldo gratis.

Demikian cara klaim saldo DANA gratis, yang bisa Anda lakukan melalui beberapa cara diatas. 

Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota, caranya klik tautan tersebut: 

https://whatsapp.com/channel/0029VaSOwZqBvvsZqUNqja0q 

Berita Terkait
News Update