4. SMK
Bantuan dana yang didapat sebesar Rp450.000 per bulan dengan rincian Dana Rutin Rp235.000 dan Dana Berkala Rp215.000.
Dana tambahan untuk pembayaran SPP sebesar Rp170.000 per bulan yang diberikan selama enam bulan.
Jika penyaluran dana KJP Plus di minggu ini langsung dilakukan dua kali, berarti peserta hanya tinggal mengalikan dua nominal dana yang didapat.
Nah, itu dia informasi mengenai jadwal pencarian KJP Plus tahap I Mei-Juni 2024, lengkap dengan cara cek nama penerimanya dan besarannya.