Cara Cek NIK dan KTP Apakah Lolos Verifikasi Kartu Prakerja Gelombang 69, Klik Linknya Disini!

Jumat 07 Jun 2024, 19:57 WIB
Cara Cek NIK dan KTP Apakah Lolos Verifikasi Kartu Prakerja Gelombang 69, Klik Linknya Disini!. (Pinterest/Prakerja)

Cara Cek NIK dan KTP Apakah Lolos Verifikasi Kartu Prakerja Gelombang 69, Klik Linknya Disini!. (Pinterest/Prakerja)

Syarat pendaftaran akun prakerja

Jika anda sudah melakukan pendaftaran, ada baiknya melakukan pengecekan persyaratan agar memastikan Apakah sudah sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh penyelenggara.

1. Warga Negara Indonesia (WNI),  dengan rentang usia mulai 18 hingga 65 tahun
2. Mininum memiliki 2 Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada 1 Kartu keluarga (KK)

3. Sedang tidak mengikuti pendidikan formal
4. Berstatus pencari kerja, pekerja dirumahkan, pekerja terkena phk, pelaku UMKM, pekerja membutuhkan peningkatan keterampilan
5. Tidak berstatus perangkat negara atau aparatur sipil lainnya

Cara cek lolos program Kartu Prakerja

Dikarenakan pendaftaran program kartu pra kerja gelombang 69 telah ditutup pada 5 Juni 2024, kemarin.

Sekarang ini penyelenggara sedang melakukan tahap verifikasi untuk menentukan Siapakah peserta yang berhak lolos dan menerima bantuan tersebut.

Berikut cara melakukan pengecekan melalui nama resmi prakerja.go.id.

• Buka laman resmi prakerja.go.id
• Klik 'masuk', lalu login menggunakan akun yang didaftarkan
• Jika sudah masuk, Anda bisa melihat apakah termasuk peserta yang lolos atau tidak
• Jika dinyatakan lolos, akan terdapat 3 video seputar program kartu prakerja
• Saksikan seluruh video tersebut untuk mendapatkan nomor kepesertaan.

Mengecek status verifikasi NIK dan KTP untuk Kartu Prakerja Gelombang 69 kini semakin mudah dengan mengikuti panduan di atas.

Pastikan Anda telah mempersiapkan semua data yang diperlukan dan mengikuti langkah-langkah yang benar untuk mengecek status Anda.

Jika Anda lolos verifikasi, manfaatkan kesempatan ini untuk meningkatkan keterampilan dan memperluas peluang kerja Anda. Selamat mencoba dan semoga berhasil!

Berita Terkait
News Update