Cara pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69. (Instagram/@prakerja.go.id)

EKONOMI

Syarat Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69 yang Baru Saja Dibuka, Berapa Insetifnya?

Jumat 31 Mei 2024, 16:17 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Simak syarat pendaftaran program Kartu Prakerja Gelombang 69 dan jumlah insentif yang diberikan.

Pemerintah kembali membuka program Kartu Prakerja untuk Gelombang 69 pada Jumat, 31 Mei 2024.

Hal tersebut tentu menjadi peluang emas bagi kamu dan siapapun yang ingin mengembangkan skill dalam bidang tertentu.

Seperti diketahui, program Kartu Prakerja merupakan beasiswa yang digagas oleh pemerintah berupa pelatihan untuk meningkatkan kompetensi kerja dan kewirausahaan.

Program ini bukan hanya untuk para pencari kerja, melainkan juga dapat diikuti oleh mereka yang sudah bekerja ataupun buruh.

Tak hanya itu, pelaku usaha kecil serta pekerja atau buruh yang terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) juga dapat meningkatkan skill mereka melalui program ini.

Sebelum mendaftarkan diri di situs resmi www.prakerja.go.id, kamu harus mengetahui terlebih dahulu syarat-syaratnya seperti yang tertulis di bawah ini.

Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 69

Apabila kamu telah memenuhi syarat dan lolos seleksi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69, maka nantinya pemerintah akan memberikan insentif bantuan.

Insentif Kartu Prakerja Gelombang 69

Peserta yang lolos Kartu Prakerja Gelombang 69 2024 akan memperoleh nominal manfaat sebesar Rp4.200.000, dengan rincian sebagai berikut:

Demikian itulah syarat pendaftaran dan besaran insentif yang akan didapatkan pada program Kartu Prakerja Gelombang 69.

Pendaftaran ini ditutup pada Senin, 3 Juni 2024. Oleh karena itu, manfaatkan waktu untuk segera bergabung mengikuti Kartu Prakerja Gelombang 69.

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI.

Tags:
syarat-pendaftaran-kartu-prakerjaprakerjakartu prakerjakartu prakerja gelombang 69insentif prakerja

Della Amelia

Reporter

Della Amelia

Editor