3 Pinjol Legal Tanpa Rekening Bank yang Punya Syarat dan Pengajuannya Mudah

Minggu 26 Mei 2024, 16:14 WIB
3 pinjol legal tanpa rekening bank yang punya syarat dan pengajuannya mudah. (Foto: Pinterest)

3 pinjol legal tanpa rekening bank yang punya syarat dan pengajuannya mudah. (Foto: Pinterest)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - 3 pinjol legal  tanpa rekening bank yang punya syarat dan pengajuannya mudah.

Berasal dari bank OCBC yang memiliki produk pinjaman  KTA. Ada apa saja? Mari lihat di sini. 

Dikenal juga sebagai Fintech Lending  atau Peer to Peer Lending, adalah penyelenggara pinjaman uang secara cepat dan mudah. 

Dalam waktu 24 jam, bahkan bisa hitungan menit, dana yang diajukan dan telah disetujui akan langsung cair ke rekening atau dompet elektronik. 

Maka dari itu, kebanyakan orang memilih pinjol sebagai tempat yang paling efisien dalam mengatasi keuangan mereka. 

Bagi kamu yang terbiasa pinjam dana di bank, lalu ingin berpindah ke pinjol, pasti akan kaget. 

Lebih baik pelan-pelan terlebih dahulu dengan meminjam uang di pinjol dari bank OCBC. 

Sudah pasti legal karena terdaftar dan diawasi oleh OJK serta menjadi anggota LPS. 

Jadi, tidak perlu diragukan lagi keamanannya dan akan langsung cair ke mobile banking milik OCBC, yakni OCBC Mobile. 

Berikut ini dia 3 pinjol legal tanpa rekening bank yang punya syarat dan pengajuannya mudah dari OCBC, di antaranya: 

1. KTA Cashloan

Kredit Tanpa Agunan (KTA) ini diperuntukkan untuk karyawan yang berada di Indonesia. 

Terdapat 3 keunggulan dari produk ini, yaitu dana pinjaman mencapai Rp200 juta, prosesnya cepat, syaratnya mudah, dan tenornya sampai 3 tahun. 

2. KTA Cashbiz

Pinjaman uang tunai ini untuk wiraswasta. Kamu bakalan bisa dapat pinjaman hingga Rp200 juta dan tenor sampai 3 tahun. 

Suku bunga di produk ini cukup tergolong ringan, yakni suku bunga flat mulai dari 0,99 persen per tahun dan akan mendapatkan asuransi jiwa. 

3. KTA Cashloan Payroll 

KTA ini diperuntukkan bagi karyawan payroll. Sama seperti lainnya, bisa mendapatkan dana pinjaman sebesar Rp200 juta.

Tenornya pun sampai 4 tahun dan proses serta persyaratannya mudah untuk dilakukan tanpa perlu ke kantor cabang. 

DISCLAIMER: Bukan bermaksud untuk mengajak pembaca melakukan pinjaman dana di pinjol, apalagi ilegal. Artikel ini hanya memberikan informasi serta solusi bagi yang sudah kepepet ingin mendapatkan pinjaman uang. Dimohon untuk bijak selalu dalam hal finansial. 

Itulah dia penjelasan dari 3 pinjol legal tanpa rekening bank yang punya syarat dan pengajuannya mudah. Semoga membantu dan bermanfaat. (Audie Salsabila Hariyadi)

Berita Terkait

News Update