Klaim saldo dana gratis insentif Prakerja senilai Rp700.000 ke dompet elektronik bagi kamu yang lolos Prakerja gelombang 67. (Ilustrasi/Poskota)

TEKNO

SELAMAT! Dompet Elektronik Dapat Saldo DANA Insentif Prakerja Rp700.000, Cek Tanpa Pakai NIK KTP untuk Tahu Cuan Rp3,5 Juta

Jumat 10 Mei 2024, 22:41 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Kamu berhasil klaim saldo DANA gratis Rp700.000 dari insentif Prakerja 2024. Dompet elektronik akhirnya terisi cuan juga bukan dari aplikasi penghasil uang.

Saldo dana gratis Rp700.000 didapatkan peserta Kartu Prakerja gelombang 66 yang sudah menuntaskan paket pelatihan dan mengisi survei evaluasi. 

Namun, bagi yang baru dinyatakan lolos Prakerja gelombang 67, kamu pasti belum mendapat insentif karena perjalanan masih jauh, sob. 

Kamu perlu membeli paket pelatihan yang diadakan oleh mitra Prakerja menggunakan saldo dana yang dikirim ke masing-masing akun peserta Prakerja. 

Pelatihan tersebut harus dibeli senilai Rp3,5 juta menggunakan uang gratis yang dikirim ke akun masing-masing. 


Cek yuk dengan cara login menggunakan email yang sebelumnya sudah terdaftar untuk mengetahui kamu dapat cuan Rp3,5 juta atau tidak.

KLIK DI SINI

Selanjutnya, kamu harus melahap pelatihan kompetensi yang diadakan mitra Prakerja. Setelah menyelesaikan tahapan pelatihan, kamu akan mendapat sertifikat. 

Kamu juga harus mengisi survei evaluasi yang nantinya akan diganjar uang gratis Rp100.000 dibayar dua termin per Rp50.000. 

Cara Lolos Prakerja

Bagi yang belum lolos Prakerja gelombang 67, tetap tenang karena kamu bisa tetap ikut Prakerja gelombang selanjutnya. 

Tinggal tunggu dibuka kembali Prakerja gelombang 68 dan buruan daftar seleksi dengan memperhatikan tips di bawah ini:

  1. Kamu wajib memenuhi syarat ditetapkan tim Prakerja;
  2. Masukkan data diri dengan benar;
  3. Input nomor HP dan e-mail terdaftar dengan benar dan masih aktif;
  4. Pastikan juga jaringan internet aman dan lancar;
  5. Jaga kondisi tubuh tetap sehat dan fit;
  6. Jawab dengan benar dan jujur tes minat bakat.

Syarat Daftar Prakerja

Bagi kamu yang hendak daftar Prakerja, pastikan memenuhi syarat dan ketentuan yang diberlakukan tim Prakerja. Berikut ini rinciannya:

  1. WNI dengan usia minimal 18 tahun dan maksimal  64 tahun;
  2. Tidak sedang menjalani pendidikan formal;
  3. Bukan merupakan pejabat negara, pimpinan ataupun anggota DPRD, ASN, prajurit TNI, anggota Polri, Kepala desa atau perangkat desa, juga direksi/komisaris/dewas BUMD atau BUMN;
  4. Peserta maksimal berasal dari dua NIK tiap satu KK. 

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG DI SINI

Tags:
Saldo DANA GratisInsentifdompet elektronikNIK KTPSaldo danakartu prakerjaprakerja gelombang 67aplikasi penghasil uang

Aminudin AS

Reporter

Aminudin AS

Editor