AKHIRNYA Saldo Gratis Rp150.000 Tembus ke Dompet Elektronik pada 2 Mei 2024 (dok. Putri Aisyah Fanaha)

TEKNO

AKHIRNYA Saldo Kaget Rp150.000 Tembus ke Dompet Elektronik pada 2 Mei 2024

Kamis 02 Mei 2024, 13:56 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID- Pada tanggal 2 Mei 2024, saldo gratis senilai Rp150.000 telah resmi masuk ke dompet elektronik para pengguna di seluruh Indonesia.

Kabar gembira ini membawa angin segar bagi para pecinta diskon dan promo, memungkinkan mereka untuk berbelanja lebih hemat dan berlimpah.

Program ini diselenggarakan oleh Poskota untuk para pembaca setianya untuk memberikan apresiasi melalui link DANA Kaget.

Sayangnya, program ini tidak terbuka untuk semua orang. Hanya pembaca setia Poskota dan pengguna yang memiliki dompet digital, DANA.

Tapi, kamu juga bisa bergabung loh, dengan syarat mudah yang bisa kamu lakukan sekarang juga.

Nah, kamu cukup follow semua akun sosial media Poskota dan bergabung ke dalam channel WhatsApp resmi milik Poskota.

Lalu, kamu juga diwajibkan mempunyai platform DANA untuk kemudahan kamu mengklaim saldo gratisnya melalui klik link yang akan dibagikan di bawah ini.

Berikut cara mudah klaim saldo DANA Kaget pada 2 Mei 2024:
1. Klik link berikut: Link DANA Kaget dari Poskota.
2. Pastikan kamu sudah memiliki aplikasi DANA dan terdaftar sebagai pengguna.
3. Buka aplikasi DANA dan masuk ke menu "DANA Kaget".
4. Paste link yang telah kamu salin pada langkah 1 di kolom "Masukkan kode".
5. Tekan "Klaim".
6. Saldo DANA Kaget senilai Rp150.000 akan langsung masuk ke dompet elektronik kamu.

Poskota akan menentukan pemenangnya dengan cara sistem acak, tentunya tidak akan ada kecurangan saat memilih pemenang.

Pemenang akan diinfokan melalui akun pribadi miliknya yang bernama poskotadana4300. Dan, kamu akan segera mendapatkan kiriman saldo gratis Rp150.000.

Perlu hati-hati, apabila ada yang mengatasnamakan Poskota selain nama akun di atas, kemungkinan besar itu adalah penipuan.

Bagi pengguna yang beruntung dapat menggunakan saldo gratis ini untuk berbagai keperluan.

Seperti berbelanja online, membayar tagihan, atau transfer ke rekening bank. Saldo ini tidak memiliki masa kadaluarsa, sehingga dapat digunakan kapan saja.

Saldo gratis Rp150.000 merupakan kabar gembira bagi para pengguna dompet elektronik di Indonesia. 

Meskipun program ini tidak terbuka untuk semua orang, masih ada banyak cara untuk meningkatkan peluang kamu untuk mendapatkan saldo gratis di masa depan.

Cukup ikuti syarat di atas bila kamu ingin mencobanya, dan pantau terus di akun Poskota. Karena, Poskota bisa kapan saja bagi-bagi DANA Kaget.

Tunggu dulu, kamu mau jadi pembaca setia media online Poskota? Gampang banget! Cukup bergabung ke channel WhatsApp resmi milik Poskota hanya dengan klik link di bawah ini.

Link Channel WhatsApp resmi Poskota.

Kamu sudah bisa dengan mudah mencari, menemukan, dan membaca informasi terbaru yang ditayangkan oleh Poskota. Mulai dari berita kriminal, nasional, lifestyle, hiburan, dan tekno.

Disclaimer: Poskota tidak menjamin keberhasilan kamu untuk mendapatkan saldo DANA Kaget senilai Rp150.000 secara gratis dari Poskota. Tapi, artikel ini memberitahu cara dan syarat untuk bisa klaim saldo DANA Kagetnya secara gratis. Selamat mencoba, semoga berhasil.

Tags:
Poskota DANAlink DANA kagetSaldo DANA GratisKlaim Saldo DANA Gratis hari iniCara klaim saldo Kagetdompet elektronik

Putri Aisyah Fanaha

Reporter

Putri Aisyah Fanaha

Editor