JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - HP Gaming 2 jutaan kali ini akan membahas spesifikasi dan harga dari Infinix Note 11 Pro. Buat kamu yang hobi banget main game dengan settingan rata kanan cocok nih buat pertimbangin HP ini.
Hadir dengan processor MediaTek Helio G96, Infinix Note 11 Pro memberikan kamu performa bermain game yang lebih seru dan menantang.
Memiliki layar yang luas 6,95 inci dengan refresh rate sampai 120Hz. Baterai juga cukup besar berkapasitas 5.000mAh. Fitur yang paling diunggulkan pada HP ini dengan adanya Dar-Link 2.0 Ultimate Game Booster.
Berikut Spesifikasi Lengkap Infinix Note 11 Pro
1. UMUM
Tahun Rilis 2021
Jaringan 2G, 3G, 4G
SIM Card Dual SIM (Slot Khusus)
eSIM Tidak
2. BODY
Dimensi 173.1 x 78.4 x 8.7 mm
Berat 209 gram
Ketahanan -
Fitur Lainnya - Material kaca (bagian depan)
- Material plastik (bagian belakang dan rangka)
3. LAYAR UTAMA
Jenis IPS LCD
Ukuran 6.95 inci
Refresh Rate 120 Hz
Resolusi 1080 x 2460 piksel
Rasio 20:9
Kerapatan 387 ppi
Proteksi -
Fitur Lainnya - Touch sampling rate 180 Hz
- Sertifikasi Low Blue Light dari TÜV Rheinland
- Rasio kontras 1500:1
4. HARDWARE
Chipset MediaTek Helio G96
CPU Octa-core (2x2.05 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G57 MC2
5. MEMORI
RAM 8 GB
Memori Internal 128 GB
Memori Eksternal Ada (Slot Khusus)
6.KAMERA UTAMA
Jumlah Kamera 3
Konfigurasi
64 MP (wide), f/1.7
13 MP (telephoto), f/2.5
2 MP (depth), f/2.4
Fitur PDAF, AF, quad-LED flash, panorama, HDR, Video: Hingga 2K@30fps
7.KAMERA DEPAN
Jumlah Kamera 1
Konfigurasi
16 MP (wide), f/2.0
Fitur Video: 1080p@30fps
8. KONEKTIVITAS
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 5.0, A2DP, LE
Infrared Tidak Ada
NFC Tidak Ada
GPS GPS, A-GPS, GLONASS
USB Tipe-C 2.0, USB On-The-Go
9.BATERAI
Jenis Li-Po
Kapasitas 5000 mAh
Fitur Fast charging 33W
10.FITUR
OS (Saat Rilis) Android 11, XOS 10
Sensor Sidik jari (samping), akselerometer, cahaya, giro, proksimitas, kompas
Jack 3.5mm Ada
Warna Mithril Grey, Haze Green, Mist Blue
Fitur Lainnya - Radio FM
- Speaker stereo dengan preset DTS
- Extended RAM hingga 3 GB
Harga Infinix Note 11 Pro 8/128 GB 2.999.000