Tes Kepekaan Pasangan, Pakai Link Ujian Kepekaan Google Form, Seberapa Peka Hasilnya? (Foto:Freepik)

TEKNO

Tes Kepekaan Pasangan, Pakai Link Ujian Kepekaan Google Form, Seberapa Peka Hasilnya?

Jumat 12 Apr 2024, 16:03 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Penasaran pasangan kamu peka atau tidak? Coba tes pakai link ujian kepekaan Google Form yang lagi viral di TikTok 2024. 

Melalui link ujian kepekaan ini, pasangan kamu akan disuguhkan dengan pertanyaan kepekaan. 

Pertanyaan ini bagi kamu yang peka, mungkin akan mudah menjawab. Sebab menyangkut kehidupan sehari-hari kamu, saat bersosialisasi dengan orang lain. 

Setiap pertanyaan memiliki nilai 0-20 poin. Jika jawaban kamu benar, maka akan mendapat 20 poin. 

Link ujian kepekaan Google Form ini memiliki 16 pertanyaan, 3 diantaranya pertanyaan deskriptif, sedangkan sisanya 13 pertanyaan. 

Dalam 3 pertanyaan deskriptif ini, tidak memiliki nilai. 

Sedangkan ke 13 pertanyaan ganda, memiliki nilai 20 poin, dalam setiap jawaban yang benar. 

Terdapat empat kategori penilaian yang menentukan ukuran kepekaan pasangan kamu:

Jika kamu ingin memiliki pasangan yang peka, pasangan kamu harus memiliki skor 160 hingga 260 poin. 

Untuk itu, cobalah pasanganmu menjawab beberapa pertanyaan melalui link ujian kepekaan Google Form berikut ini : 

LINK UJIAN KEPEKAAN GOOGLE FORM

Itulah penjelasan mengenai link ujian kepekaan Google Form ini. Namun, perlu kamu ingat, ujian ini bukan menjadi tolak ukur sifat dan karakter seseorang. 

Ujian kepekaan Google Form ini dibuat hanya untuk hiburan semata. Selamat mencoba!

Ikuti saluran WhatsApp berita dari Poskota, untuk mendapatkan informasi teraktual dan terkini seputar Indonesia: 

Link Saluran WhatsApp Poskota

Tags:
link ujian kepekaan google formlink ujian kepekaan form googlelink ujian kepekaanviral tiktokpasangan

Resi Siti Jubaedah

Reporter

Resi Siti Jubaedah

Editor