JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Untuk kamu yang tengah berburu koin Shopee gratis sebesar 25 ribu yuk ikuti 7 caranya di sini.
Shopee adalah salah satu E-Commerce paling terkenal di Indonesia yang punya fitur koin.
Koin Shopee ini bisa digunakan oleh penggunanya untuk berbagai hal, mulai dari Check Out, membayar ShopeeFood, bayar tagiha, beli pulsa, dan sebagainya.
Maka tidak heran bila banyak orang yang berburu koin Shopee gratis setiap harinya.
Oleh karena itu kamu juga yang ingin dapat koin Shopee 25 ribu wajib mengikuti cara-cara di bawah ini.
Untuk diketahui, koin Shopee adalah poin loyalitas (loyalty point) di platform Shopee.
Kamu bisa mendapatkan Koin Shopee melalui pembelian barang menggunakan sistem Garansi Shopee.
Kamu dapat menggunakannya untuk mengimbangi jumlah transaksi saat melakukan pembelian di dalam aplikasi Shopee.
Berikut kegunaan koin Shopee:
1. Pesanan di Shopee
2. Pembayaran merchant tertentu melalui ShopeePay
3. Pembelian produk digital
4. Pembelian Voucher Scan dan bayar ShopeepPay
5. Penukaran item game Shopee Games
6. Penukaran Voucher
Lantas bagaimana cara dapat koin Shopee gratis 25 ribu? Simak langkah-langkahnya di sini.
1. Download aplikasi Shopee di PlayStore atau AppStore
Android https://play.google.com/store/apps/details?id=com.shopee.id&hl=id&gl=US
iOS https://apps.apple.com/id/app/shopee-big-ramadan-sale/id959841443
2. Buka aplikasi Shopee dan Login. Jika belum punya akun bisa Sign Up
3. Setelah halaman utama terbuka, kamu bisa klik menu koin di sebelah saldo ShopeePay
4. Lihat menu Dapatkan Koin Shopee Tambahan dan cari Liga Shopee Candy
5. Klik banner tersebut untuk main di Liga Shopee Candy
6. Main hingga menang dan kamu akan mendapatkan sejumlah koin
7. Kumpulkan koin sebanyak-banyaknya hingga 25 ribu atau lebih.
Demikian cara dapat koin Shopee gratis 25 ribu.