Gak Perlu Panik, Ini Solusi Atasi Utang Pinjol Menumpuk Anti Galbay Hindari DC Lapangan

Sabtu 16 Mar 2024, 05:23 WIB
Cara atasi utang pinjol demi hindari dc lapangan (ist)

Cara atasi utang pinjol demi hindari dc lapangan (ist)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Pinjaman Online alias pinjol terdengar tidak asing di kalangan masyarakat. Adapun, berikut ada beberapa solusi pinjol bagi kamu yang saat ini tengah terlilit hutang dan kebingungan bagaimana cara membersihkannya.

Pinjaman Online beberapa kali kerap dijadikan solusi oleh para pengguna untuk mendapatkan uang secara instan di situasi yang urgent. Namun, selain membantu pinjol pun bisa menimbulkan masalah jika pembayaran yang dilakukan macet.

Terlilit utang pinjol adalah situasi yang tidak diinginkan oleh pengguna atau nasabah. Kendati demikian, masalah inilah yang kerap terjadi di lapangan.

Ketika pengguna memiliki tunggakan pembayaran di salah pinjol dengan jumlah yang besar, maka kemungkinan besar ia pun tidak bisa meminjam uang atau mengajukan kredit di pinjol lainnya. Lantas, bagaimana solusi pinjol dalam membersihkannya?

Kemungkinan besar jika nasabah terlalu lama menunggak sehingga tagihan menumpuk adalah datangnya DC lapangan menagih. 

Kehadiran DC lapangan yang datang ke rumah nasabah adalah hal yang dihindari. Sebab, tak jarang DC bertindak kasar dan mencoba mengintimidasi nasabah.

Maka dari itu, tak heran jika nasabah merasa takut jika DC lapangan mendatanginya. Sementara itu, DC pun dikirim langsung oleh perusahaan pinjol yang bersangkutan.

Solusi pinjol paling benar adalah dengan membayarkan semua utang yang diambil dan segera lunasi hingga bersih. Dengan melakukan pembayaran, maka status pinjaman di SLIK bisa berubah.

Selain itu, simak beberapa solusi di bawah ini agar utang pinjol kamu tidak menumpuk. Ada apa saja?

Cek batas utang 

Jangan lupa untuk mengetahui besarnya utang yang kamu miliki dengan menjumlahkan total utang yang belum terbayarkan dan membaginya dengan nilai total aset yang kamu punya.

Berita Terkait

News Update