"Satu kendaraan sepeda motor saya tendang, kemudian terjatuh di depan, satu kendaraan lagi menabrak saya setelah itu baru pembegal melarikan diri dengan motor mereka jadi satu motor dengan dua orang begal melarikan diri," jelasnya.
Beruntung, sepeda motor bermerek Honda Beat milik korban dapat diselamatkan setelah sebelumnya dibawa pelaku begal.
"Satu motor hasil rampasan berhasil diselamatkan," pungkasnya.(Ihsan Fahmi)