Surya Paloh Dipanggil Jokowi, Timnas AMIN: Kami Hargai Pertemuan 2 Tokoh Bangsa

Senin 19 Feb 2024, 11:56 WIB
Pertemuan Jokowi dengan Surya Paloh. ist

Pertemuan Jokowi dengan Surya Paloh. ist

Hingga berita ini diturunkan, pihak Istana Presiden belum memberikan informasi terkait pertemuan tersebut.

Adapun berdasarkan informasi, Surya Paloh sebelumnya mengadakan pertemuan dengan calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan pada Jumat (16/2/2024).

Anies mengatakan pertemuannya dengan Surya Paloh untuk membahas fakta-fakta terkait Pemilu. (Pandi)
 

News Update