Selain itu, mama Astrid dan Jeffrey juga tahu bahwa sebenarnya ibu Esti dan Novia tidak pergi dari rumah dengan sengaja, melainkan keduanya diusir oleh Arjuna Wardana.
Untuk itu, mama Astrid mencoba untuk membantu Jeffrey dan Novia agar kembali bersama lagi dan mengungkap semua kejatahan yang telah dilakukan oleh suaminya sendiri, yakni Arjuna Wardana.
Meski begitu, mama Astrid dan ibu Esti tetap menginginkan jika Jeffrey dan Novia sendiri yang memperbaiki hubungan rumah tangganya yang hancur karena kejahatan Arjuna Wardana.
Lantas, apa yang akan terjadi selanjutnya? Saksikan kisah selengkapnya dalam penayangan sinetron Takdir Cinta Yang Kupilih episode 567 yang tayang setiap hari pukul 20.05 WIB di SCTV.