JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Davi Siumbing merilis single berjudul Di Tepian Rindul di channel YouTube Davisiumbing, pada 27 November 2023.
Lagu yang dinyanyikan Davi Siumbing ini sudah menjadi trending di YouTube Music.
Lagu Di Tepian Rindu menceritakan tentang seorang anak yang enggan mengungkapkan rasa rindunya kepada sang bapak. Sebab, sang anak telah tumbuh dewasa sehingga malu mengungkapkan kasih sayangnya kepada bapaknya.
Berikut lirik lagunya :
Pah, anakmu mulai dewasa
Sudah mulai malu mencium tanganmu
Pah, anakmu mulai besar
Sudah tak lagi mau bermain denganmu
Anakmu mulai dewasa
Sudah mulai mengerti arti kehidupan
Pah, anakmu selalu merindumu
Ingin mencium keningmu
Pah, seandainya kau tauKu selalu merindukan
Saat-saat bermain, berlari
Berbohong tentang masakan Ibu
Bermain layang-layang
Hingga petang datang menyapaKu di tepian rindu
Pah, anakmu mulai dewasa
Sudah mulai malu mencium tanganmu
Pah, anakmu mulai besar
Sudah tak lagi mau bermain denganmu
Anakmu mulai dewasa
Sudah mulai mengerti arti kehidupan
Pah, anakmu selalu merindumu
Ingin mencium keningmu
Pah, seandainya kau tau
Ku selalu merindukan
Saat-saat bermain, berlari
Berbohong tentang masakan Ibu
Bermain layang-layang
Hingga petang datang menyapa
Ku di tepian rinduku di tepian rindu
Dududu dudu dududuDududu dudu dudu dudu dudu dudu
Ku di tepian rindu hu
Ku di tepian rindu