2. Masuk lewat mode penyamaran atau incognito
Google chrome memiliki mode penyamaran incognito untuk melakukan penelusuran privasi. Jadi, kamu bisa saja membuka dua akun WhatsApp sekaligus dalam satu browser.
Nah, apabila kamu tidak bisa membuka pada laman browser utama karena bermasalah coba beralih ke mode penyamaran untuk membuka WhatsApp Web.
3. Memeriksa jaringan komputer dan refresh ulang
Selanjutnya, masalah yang paling sering terjadi adalah hilangnya koneksi internet pada komputer. Maka, pastikanlah jaringan yang digunakan aman dan kuat.
Koneksi internet yang lemah tidak akan bisa membantu mu untuk melakukan scan barcode pada WhatsApp Web.
Lalu, ketika koneksi internet sudah kembali baik cobalah untuk muat ulang atau refresh situs hingga berhasil.
Demikian cara mudah mengatasi web WhatsApp yang eror dan dapat kamu lakukan, selamat mencoba.