Link Pendaftaran CPNS 2023 Beserta Syarat dan Cara Daftarnya

Rabu 20 Sep 2023, 09:29 WIB
Link Pendaftaran CPNS 2023. (Foto: Ist)

Link Pendaftaran CPNS 2023. (Foto: Ist)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 atau Calon Aparatur Sipil Negera (CASN) dibuka pada Rabu (20/9/2023). 

Setelah sebelumnya sempat mengalami penundaan, pendaftaran CPNS 2023 akhirnya resmi dibuka mulai Rabu, 20 September sampai Senin, 9 Oktober 2023. 

Pada tahun ini, pemerintah diketahui membuka sebanyak 572.299 formasi dari 596 intansi untuk pendaftaran CPNS 2023. 

Para calon peserta seleksi CPNS 2023 dapat mendaftarkan diri pada link pendaftaran yang tersedia di bawah ini. 

Link Pendaftaran CPNS 2023

Pendaftaran CPNS 2023 dilakukan secara online melalui situs resmi SSCASN menggunakan akun SSCASN yang sudah dibuat sebelumnya. 

Bagi para calon peserta yang hendak mendaftarkan diri pada seleksi CPNS 2023 dapat langsung mengakses link https://sscasn.bkn.go.id/.

Cara Membuat Akun SSCASN untuk Pendaftaran CPNS 2023 

Untuk mendaftar di situs resmi SSCASN, calon peserta wajib memiliki akun SSCASN terlebih dahulu. Nah, bagi kamu yang belum memiliki akun SSCASN, simak cara membuatnya di bawah ini. 

1. Buka laman SSCASN 
2. Pilih tanda baris tiga di bagian kanan atas. Kemudian pilih "SSCASN"
3. Selanjutnya klik "Buat Akun"
4. Isi data-data yang diminta dengan lengkap dan benar
5. Setelah itu, masukkan kode captcha yang tersedia
6. Pastikan lagi kebenaran dan kelengkapan data yang kamu masukkan
7. Terakhir klik "Lanjutkan"

Syarat Pendaftaran CPNS 2023 

Berita Terkait

News Update