Aktor Senior Deddy Mizwar Lulus Program Doktoral dengan Predikat Yudisium Sangat Memuaskan

Jumat 11 Agu 2023, 09:58 WIB
Deddy Mizwar Lulus S3 dengan Predikat Yudisium Sangat Memuaskan. (instagram/@deddy_mizwar)

Deddy Mizwar Lulus S3 dengan Predikat Yudisium Sangat Memuaskan. (instagram/@deddy_mizwar)

Melalui unggahannya, ia tampak bersyukur akan hal itu.

Tak lupa, ia juga memberikan pesan untuk masyarakat soal pendidikan.

"Belajarlah mulai sejak dalam buaian hingga sebelum sakratul maut," tandasnya.

Sebagaimana diketahui, Deddy Mizwar membuat disertasi dengan judul 'Pelaksanaan Fungsi Koordinasi dan Pengawasan dalam Pengendalian Pemanfaatan Ruang Kawasan Bandung Utara (KBU) sebagai Kawasan Strategis Provinsi Jawa Barat'.

Bahkan ia berhasil lulus dengan predikat yudisium Sangat Memuaskan. (mia)

News Update