Pembunuh Wanita yang Jasadnya Ditemukan di Bawah Kolong Tol Jakut Ternyata Kakak Beradik, Ini Motifnya

Senin 29 Mei 2023, 15:51 WIB
Kanit 2 Subdit Resmob Polda Metro Jaya Kompol Maulana Mukarom saat menangkap pelaku pembunuhan. Ist

Kanit 2 Subdit Resmob Polda Metro Jaya Kompol Maulana Mukarom saat menangkap pelaku pembunuhan. Ist

Namun demikian, korban diduga merupakan seorang wanita. Haris juga menduga tubuh korban masih dalam keadaan utuh.

"Kemudian langsung dibawa ke RS POLRI. Dugaan awal masih utuh," tuturnya. (pandi)

Berita Terkait
News Update