Alasan MUI Ngotot Tolak Timnas Israel ke Indonesia: Pokoknya Jangan Masuk

Jumat 17 Mar 2023, 17:07 WIB
Timnas Israel ditolak hadir di Piala Dunia U-20 Indonesia. Foto: Kolase/Ist

Timnas Israel ditolak hadir di Piala Dunia U-20 Indonesia. Foto: Kolase/Ist

Bukan cuma itu, PKS juga getol berteriak boikot Timnas Israel. Dalam kampanye di sosial media, PKS terus menyatakan dan mendesak Pemerintah melarang Israel datang bertanding di Indonesia.

Adapun sederet pihak yang menolak kehadiran Timnas Israel selain partai bernuansa Islam adalah MUI, Muhammadiyah, Mer-C dan lain sebagainya.

News Update