- 1 sdm gula pasir dan garam secukupnya
Cara membuat kolak ubi pisang:
1. Rebus santan cair, gula merah, gula pasir, daun pandan ikat, dan garam
Aduk hingga gula merah mencair dan mengental.
2. Masukkan potongan ubi jalar
Masak hingga ubi setengah empuk, lalu tambahkan pisang dan nangka.
Kemudian didihkan kembali.
3. Masukkan santan kental dan masak kolak ubi pisang sampai mendidih
4. Jika sudah mendidih, segera angkat kolak ubi pisang dan tuang ke piring
5. Sajikan selagi masih hangat