5 Rekomendasi Kado untuk Hari Ibu, Salah Satunya Peralatan Masak

Rabu 21 Des 2022, 18:18 WIB
5 Rekomendasi Kado untuk Hari Ibu. (Pinterest/theawkwardtraveller)

5 Rekomendasi Kado untuk Hari Ibu. (Pinterest/theawkwardtraveller)

Ada banyak brand yang menawarkan promo menarik, salah satunya Pero Sauce Pan dan Frypan ukuran 18 cm.

Kamu bisa mendapatkan dua alat masak dari Pero Indonesia, cukup merogoh kocek senilai Rp229.000 dari harga normal Rp949.0000.

3. Vocher Belanja

Apabila kita tak memiliki banyak waktu untuk membelikan kado, maka voucher belanja bisa jadi pilihan terbaik, lho.

Sebagai referensi, cobalah membeli MAP Gift Vocher yang bisa digunakan untuk belanja bahan makanan hingga pakaian.

4. Pakaian

Kado untuk Hari Ibu: Mayoutfit Arbie Dress. (shopee.co.id)

Membeli baju untuk Hari Ibu bisa jadi pertimbangan, terlebih jika ia menyukai tren busana tertentu.

Kamu bisa membelikan Mayoutfit Arbie Dress, yang memiliki bahan mexicola dengan detail ristleting di bagian depan.

Ada berbagai piihan warna yang bisa kamu jadikan pilihan, mulai dari army,, golden mustard, white, dark orchid, dustypink hingga coral.

Untuk memilikinya, kamu hanya perlu menyiapkan uang sebesar Rp189.000 ya.

5. Buket Bunga Uang

Terakhir, kamu bisa memberikan buket bunga uang untuk Hari Ibu dari Bloomroserie.

Berita Terkait
News Update