Dalam video rekaman cctv terlihat pelaku berjumlah dua orang dengan mengendarai sepeda motor saling berboncengan menyasar salah satu rumah kontrakan.
Salah satu pelaku yang dibonceng turun dan masuk ke dalam rumah kontrakan itu.
Tak lama, pelaku keluar sambil membawa besi panjang untuk menutup saluran air. Kedua pelaku langsung kabur dari lokasi. (Pandi)