Anies Sebut Tema HUT RI Ke-77 "Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat" Melambangkan Perjuangan Jakarta

Rabu 17 Agu 2022, 12:43 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan,(aldi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan,(aldi)

"Sekali lagi, selamat memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia. Marilah kita bulatkan dan satukan tekad untuk bersama-sama mewujudkan pemulihan bangsa yang lebih cepat dan bangkit lebih kuat. Merdeka!" pungkas Gubernur Anies.

Pada kesempatan ini, Gubernur Anies  menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh masyarakat kota Jakarta, Pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi DKI Jakarta, para Anggota Forkopimda, para Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat, para Pejuang Kemerdekaan dan Veteran, para Seniman dan Budayawan, Pimpinan Lembaga Sosial Kemasyarakatan, Organisasi Kepemudaan, Rekan-Rekan Media, para pegiat Media Sosial, Aparat Keamanan TNI/POLRI, seluruh Perangkat Daerah Provinsi DKI Jakarta, Para Petugas PPSU, unsur Kecamatan dan Kelurahan, para anggota Tim Penggerak PKK, para anggota Dasawisma, hingga RT/RW yang tidak pernah berhenti mengabdi untuk Jakarta. (Aldi)

Berita Terkait
News Update