Kok Bisa? ASN Kelompok Rentan Terpapar Faham Radikalisme, BNPT: Kita Tingkatkan Pengawasan, Hanya 1 Ideologi Pancasila

Senin 20 Jun 2022, 17:08 WIB
Kepala BNPT, Komisaris Jenderal Boy Rafli Amar . (foto:poskota/adam)

Kepala BNPT, Komisaris Jenderal Boy Rafli Amar . (foto:poskota/adam)

Seperti misalnya, pimpinan lembaga rutin menggelar tes wawasan kebangsaan atau memberikan pemahaman terkait moderasi dalam beragama terhadap para jajarannya.

"Jadi mengkoordinasikan semaksimal mungkin agar program-program itu bisa berjalan. Misalnya, di kalangan Pemda intens berkomunikasi dengan jajaran Kesbangpol-nya. Jadi di bawah Kesbangpol ini lah yang nanti banyak menyelenggarakan wawasan kebangsaan," kata dia.

"Tetapi, kami berharap juga wawasan kebangsaan tersebut digelad tidak hanya untuk menyasat masyarakat, tetapi di internal unsur-unsur pegawai negeri, ini juga sangat penting untuk dilakukan," pungkasnya. (Adam).
 

Berita Terkait

News Update