“Karena masih akan dibahas dan diputuskan oleh Presiden di minggu depan," kata Luhut.
Luhut mengatakan rencana pembatasan kuota pengunjung dan kenaikan tarif untuk naik ke area stupa Candi Borobudur agar terciptanya lapangan kerja baru bagi warga di sekitar kawasan Borobudur.
“Ini kami lakukan demi menyerap lapangan kerja baru,” katanya. (*/syara)