Alamak! Gegara Banjir, Mobil Mewah di Setiabudi Terperosok ke Saluran Air

Rabu 06 Apr 2022, 09:33 WIB
Mobil mewah terperosok ke dalam saluran air di Jalan K.H. Royani 2, Setiabudi, Jakarta Selatan. (foto: Instagram @jktinfo)

Mobil mewah terperosok ke dalam saluran air di Jalan K.H. Royani 2, Setiabudi, Jakarta Selatan. (foto: Instagram @jktinfo)

Bondet mengatakan, evakuasi mobil selesai sekitar pukul 22.30 WIB.

"Baru selesai tadi jam setengah 11. Orang yang di dalam mobil itu nggak luka apa apa. Mereka selamat," sambungnya.

Menurutnya, insiden tersebut bukan kali ini saja terjadi.

Ia berharap saluran air dapat ditutup sehingga peristiwa kendaraan bermotor terperosok tidak terjadi lagi.

“Sebelumnya, mobil pernah juga terperosok di situ. Ada 10 kali lebih kendaraan terperosok di situ. Semoga jalannya dicor aja, biar gak kejadian lagi," kata Bondet. (cr07)
 

Berita Terkait

News Update