Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya, Haris Azhar: Minum Kopi, Sikat Gigi Pakai Pomade 

Senin 21 Mar 2022, 12:38 WIB
Direktur Ekskutif Lokataru, Haris Azhar datangi Polda Metro Jaya untuk penuhi panggilan penyidik . (foto: poskota/ adam)

Direktur Ekskutif Lokataru, Haris Azhar datangi Polda Metro Jaya untuk penuhi panggilan penyidik . (foto: poskota/ adam)

Di dalam video tersebut, Haris dan Fatia membahas hasil riset sejumlah organisasi, seperti KontraS, Walhi, Jatam, YLBHI, Pusaka terkait bisnis para pejabat atau purnawirawan TNI AD di balik bisnis tambang emas atau rencana eksploitasi daerah Blok Wabu di Intan Jaya, Papua.

Dalam obrolan tersebut, disebutkan bahwa Luhut "bermain" tambang di Papua.

Lebih lanjut, laporan LBP pun telah teregister di Polda Metro Jaya dengan nomor Sttlp/B/4702/Ix/2021/Spkt/Polda Metro Jaya, 22 September 2021. (Adam)

Berita Terkait

News Update