Namun, laporan tersebut ditolak oleh Polda Metro Jaya dengan alasan locus delicti tidak sesuai dengan tempat pelaporan.
Sehingga ia disarankan untuk membawa laporan tersebut sesuai dengan locus delictinya, yakni di Polda Riau atau ke Bareskrim Mabes Polri. (cr10)