Setelah Produsen Tahu Tempe Mogok, Pedagang di Pasar Kramat Jati Bakal Mogok Jualan Protes Tingginya Harga Daging Sapi

Kamis 24 Feb 2022, 17:26 WIB
Satu pedagang sapi di Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur, Kamis (24/2/2022). (Foto: ardhi) 

Satu pedagang sapi di Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur, Kamis (24/2/2022). (Foto: ardhi) 

Pedagang daging sapi lainnya, Yudi (57) memastikan ikut mogok berjualan pada Senin (28/2/2022) hingga Jumat (4/3/2022) guna memprotes begitu mahalnya harga daging sapi. 

Dia mempertanyakan upaya pemerintah dalam menstabilkan dan menurunkan harga lantaran kenaikan harga daging sapi sudah lama terjadi, namun seakan tak ada upaya menyelesaikan masalah. 

"Mogok juga, karena harga sudah terlalu mahal. Sudah ada surat edarannya (dari organisasi pedagang daging). Pemerintah cepat ambil tindakan lah, jangan dibiarkan seperti ini terus. Semua harga mahal," terang Yudi. (Ardhi) 
 

Berita Terkait

News Update