Ananta Rispo: Terima Kasih Pihak Kepolisian Sudah Profesional dan Humanis Menangani Kasus Fico

Sabtu 15 Jan 2022, 14:28 WIB
Kakak dari komedian Fico Fachriza, mengucapkan rasa terima kasih kepada semua pihak terkait kasus penyalahgunaan narkotika, yang menimpa adiknya, melalui Instagramnya. (Foto/Instagram)

Kakak dari komedian Fico Fachriza, mengucapkan rasa terima kasih kepada semua pihak terkait kasus penyalahgunaan narkotika, yang menimpa adiknya, melalui Instagramnya. (Foto/Instagram)

Rispo mengaku kaget saat mendengar kabar adiknya ditangkap polisi. Kabar tersebut telah dia terima sejak malam saat Fico Fachriza ditangkap pada 13 Januari 2022.

"Ya namanya Adik, mau segimanapun juga, kita dari kecil bareng, wajar kalau ada adik apalagi saudara kandung kena musibah, wajarlah (kaget). Cuma, ya sudah, ini Fico harus mempertanggungjawabkan," ujarnya, Jumat (14/1/2022) malam. (Ibriza Fasti Ifhami)

Berita Terkait
News Update