Ia menambahkan dengan membaiknya pelaksanaan testing dan tracing ini, memberikan dampak yang baik juga terhadap level asesmen situasi pandemi di sejumlah daerah yang sebelumnya sempat memburuk.
“Berdasarkan asesmen 8 Januari, terdapat 29 aglomerasi yang kembali masuk ke level 1 di daerah Jawa-Bali. Namun, perubahan level ini akan kami lakukan minggu depan,” ujarnya.(johara)