Buruh Ancam Mogok Massal Terkait Kenaikan Upah, Ini Jawaban Wali Kota Bekasi

Sabtu 04 Des 2021, 12:59 WIB
Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, saat ditemui wartawan di RSD Stadion Patriot Chandra Baga, beberapa waktu lalu. (Ihsan Fahmi)

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, saat ditemui wartawan di RSD Stadion Patriot Chandra Baga, beberapa waktu lalu. (Ihsan Fahmi)

Ia ingin terciptanya ekonomi yang kondusif ditengah pandemi Covid-19 yang masih mengintai di wilayah Kota Bekasi.

"Kalo saya bilang sudahlah proses ini, masih berjalan kok terus. Kita juga berharap ekonomi semakin baik, pengusahanya kuat dan buruhnya makmur itu yang kita harapkan," pungkasnya (kontributor Bekasi/ihsan Fahmi)

Berita Terkait

News Update