Ia ingin terciptanya ekonomi yang kondusif ditengah pandemi Covid-19 yang masih mengintai di wilayah Kota Bekasi.
"Kalo saya bilang sudahlah proses ini, masih berjalan kok terus. Kita juga berharap ekonomi semakin baik, pengusahanya kuat dan buruhnya makmur itu yang kita harapkan," pungkasnya (kontributor Bekasi/ihsan Fahmi)