Punya Rekor Buruk di Babak Play Off, Jorginho Yakin Italia Bisa Lolo ke Piala Dunia 2022

Rabu 17 Nov 2021, 09:54 WIB
Jorginho (kanan) pemain Timnas Italia. (Foto/Twitter/Azzurri)

Jorginho (kanan) pemain Timnas Italia. (Foto/Twitter/Azzurri)

“Kami mempersiapkan diri dengan baik untuk Maret, yang akan menjadi pertempuran lain. Ini akan sulit dan kami tahu itu, tetapi kami adalah Italia dan Italia tidak pernah menyerah.” tegas dia.

Sementara itu bek senior Italia, Leonardo Bonucci menyatakan Gli Azzurri telah siap untuk melakoni pertandingan play off.

Menurutnya, Italia harus menghilangkan rasa tertekan hingga tampil dengan lepas jika ingin mendapatkan hasil maksimal.

“Kami perlu mengisi ulang baterai, baik fisik maupun mental, menemukan kembali tekad dan kegembiraan dalam sepak bola kami yang kami miliki di Euro," ujar dia.

“Kami perlu menghilangkan tekanan itu dan bermain dengan kebebasan, jika tidak, kami akan menebak-nebak diri kami sendiri.” tambah Bonucci. (Cr04)

Berita Terkait

News Update