Kans Inggris Optimis Akan Lolos ke Piala Dunia 2022

Minggu 14 Nov 2021, 14:28 WIB
Timnas Inggris akan menyambangi markas San Marino dalam laga terakhir di Kualifikasi Piala Dunia 2022. (twitter England)

Timnas Inggris akan menyambangi markas San Marino dalam laga terakhir di Kualifikasi Piala Dunia 2022. (twitter England)

Jika melihat catatan statistik pertemuan kedua tim, Inggris sangat mendominasi atas San Marino.

Dari total tujuh pertemuan dengan San Marino, The Three Lions berhasil menyapu bersih semua laga dengan kemenangan.

Prediksi susunan formasi kedua tim:

San Marino (4-4-2): Benedettini; Battistini, Fabri, Rossi, Grandoni; Zafferani, E Golinucci, Lunadei, Ceccaroli; Nanni, Hirsch.

Inggris (3-4-3): Ramsdale; Maguire, Coady Mings; Alexander-Arnold, Henderson, Bellingham, Chilwell; Saka, Kane, Grealish. (cr04)

Berita Terkait
News Update