Timnas Indonesia Lolos Kualifikasi Piala Asia 2023, Ketua PSSI: Alhamdulillah!

Selasa 12 Okt 2021, 14:17 WIB
Ketum PSSI Bersyukur Timnas Indonesia Lolos ke Kualifikasi Piala Asia 2023. (foto/pssi)

Ketum PSSI Bersyukur Timnas Indonesia Lolos ke Kualifikasi Piala Asia 2023. (foto/pssi)

"Permaianan skuad Garuda sangat impresif dan mendominasi setiap pertandingan dengan banyaknya peluang. Semua pemain hampir menjalankan fungsinya secara maksimal,” jelasnya.

Video: Konvoi Kemenangan Timnas U 22 (youtube/poskota tv)

“Mudah-mudahan menjadi modal yang baik untuk semakin membawa kejayaan sepak bola Indonesia di even internasional di masa mendatang," harapan Haruna.

Babak kualifikasi Piala Asia 2023 digelar tahun 2022 mendatang yang diikuti 24 tim dan dibagi enam grup. 

Setiap grup diisi empat tim dengan rencana format kandang dan tandang. Juara grup dan lima runner up trbaik akan mendapatkan tiket lolos ke putaran final Piala Asia 2023.

Berita Terkait

News Update