Antisipasi Musim Hujan, Dinas SDA DKI Keruk Lumpur Kali Mookevart di Jakarta Barat

Minggu 03 Okt 2021, 04:13 WIB
Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta melakukan program Gerebek Lumpur di Kali Mookevart, Jakarta Barat. (Foto/sdadkijakarta)

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta melakukan program Gerebek Lumpur di Kali Mookevart, Jakarta Barat. (Foto/sdadkijakarta)

Saluran dengan lebar 40 sampai 45 meter, panjang 13 kilometer (km), dengan Daerah Pengaliran Sungai (DPS) seluas 67 kilometer persegi, dengan debit puncak 125 meter kubik perdetik ini dirancang oleh ahli hidrologi pada tahun 1678-1689.

“Semoga dengan adanya Gerebek Lumpur di Kali Besar (Mookevart) dan kerja bakti di Saluran Penghubung ini, Wilayah Semanan dan Kalideres siap dalam menghadapi musim hujan mendatang,” tukas Yusmada. (yono)

Berita Terkait
News Update