"Asyiknya dalam acara ini ada builder juga yang datang, karya custom mereka dapat menjadi inspirasi bagi konsumen.”
“Kebetulan saya fans salah satu builder (Kedux Garage), jadi bisa ketemu di acara ini dan sharing pengalaman tentu rasanya beda. Ditambah bisa ke tempat-tempat wisata bersama Yamaha, suasananya penuh kebersamaan,” ungkapnya.
“Biasanya saya pakai XSR 155 melewati pemandangan alam di Bali, riding jauh tidak terasa dari tempat tinggal untuk pekerjaan di bidang desain,” imbuhnya.
Video: Speedtrap Ekstrim di Pulomas Dibongkar Petugas Bina Marga (youtube/poskota tv)
“XSR 155 ini motor pertama Yamaha saya. Saya suka tampilannya macho, model klasik tapi modern, pas banget ini yang saya cari-cari. Motor ini juga mewakili keinginan tampil dengan style yang keren," tutup Gede Indra Atmaja.