Adanya Gerai Vaksin di lingkungan perusahaan diharapkan membuat karyawan terjamin haknya untuk mendapatkan pelayanan vaksinasi.
Selain itu, dengan vaksinasi, diharapkan masyarakat dalam hal ini karyawan memiliki kekebalan tubuh sehingga membentuk herd immunity.
"Percepatan vaksinasi dijalankan dan protokol kesehatan terus dilaksanakan dengan penuh kedisiplinan. Semoga pandemi segera berakhir," tutupnya. (*)