Mulai dari Mengobati Diabetes hingga Masalah Rambut Rontok, Yuk Simak 4 Fakta di Balik Mengkonsumsi Daun Salam

Jumat 17 Sep 2021, 02:30 WIB
Selain digunakan untuk bahan masakan, daun salam juga baik untuk kesehatan tubuh. (Foto/Ilustrasi/Unsplash)

Selain digunakan untuk bahan masakan, daun salam juga baik untuk kesehatan tubuh. (Foto/Ilustrasi/Unsplash)

Mengatasi Rambut Rontok
Menggosokkan daun salam ke kepala dan akar rambut juga dapat membantu menjaga kesehatan rambut.

Permasalahan rambut rontok dan rambut berketombe dapat diatasi dengan daun salam.

Mengatasi Masalah Pencernaan
Daun salam juga berguna untuk mengatasi gangguan pencernaan. 

Beberapa gangguan yang dapat diatasi seperti mulas dan perut kembung. 

Untuk mengatasi masalah pencernaan, daun ini dapat dikonsumsi dengan cara direbus dan diminum selagi hangat.

Rebusan ini juga dapat meringankan masalah pencernaan umum seperti sembelit, refluks asam, dan buang air besar tidak teratur. (Nelsya Namira Putri)

Berita Terkait

News Update