Cerita Pilu! Keluarga Korban Kisahkan Hengky, Korban Tewas Kebakaran Lapas 1 Tangerang, Berujung Nahas dan Gagal Menikah

Jumat 10 Sep 2021, 08:03 WIB
Frengky Gunawan Tjong saat tunjukan foto sang adik Hengky Gunawan Tjong semasa hidup yang jadi salah satu korban kebakaran Lapas Tangerang. (Foto/cr-05)

Frengky Gunawan Tjong saat tunjukan foto sang adik Hengky Gunawan Tjong semasa hidup yang jadi salah satu korban kebakaran Lapas Tangerang. (Foto/cr-05)

Tim DVI Polri bersama Tim Inafis sejauh ini masih melakukan proses identifikasi dengan mencocokan sejumlah data, baik sidik jari maupun tanda lainnya yang sudah dikumpulkan di Pos Ante Mortem RS Polri Kramat Jati, Jakarta Timur. (cr-05)

Berita Terkait
News Update