Pembunuhan Sadis Ibu dan Anak di Subang Terungkap, Ternyata Pelaku Lebih dari Satu Orang

Jumat 20 Agu 2021, 15:39 WIB
Hasil olah TKP pembunuhan anak dan ibu di Subang (Foto: poskotajabar)

Hasil olah TKP pembunuhan anak dan ibu di Subang (Foto: poskotajabar)

Sebelumnya, sayup terdengar alunan lagu Heaven milik penyanyi Emilee. Lagu tersebut dijadikan Back Sound video bulan purnama yang diunggah Amalia Mustika (23), salah seorang korban yang mayatnya ditumpuk bersama ibunya di bagasi mobil mewah jenis Toyota Alphard.

Video yang diunggah lewat akun Instagram @amaliamustika diduga sebagai unggahan terakhir sebelum peristiwa pembunuhan sadis yang dia alami.

Dalam akun Instastory akun Amelia terlihat menayangkan video bulan dari halaman rumahnya.

Posisi bulan sangat jauh dan hanya terlihat titik cahaya, sementara di sekitarnya sangat gelap gulita.

Namun yang bikin geger warganet adalah akun Instagram korban sudah hilang diduga sengaja dihapus sejak siang kemaren.

Tidak ada lagi foto foto yang diunggah korban. Sejumlah rekan terdekat Amalia, mengaku shock begitu mengetahui kabar bahwa korban meninggal dunia secara tidak wajar. (kontributor/ dadan sukmana)

Berita Terkait

Kejahatan Selalu Tinggalkan Jejak

Selasa 24 Agu 2021, 06:40 WIB
undefined

News Update