Ayah Dinar Candy Jatuh Sakit Mengetahui Sang Anak Jadi Tersangka Kasus Pornografi

Jumat 06 Agu 2021, 21:41 WIB
inar Candy dan Kuasa Hukumnya, Fahmi Bachmid. (cr07)

inar Candy dan Kuasa Hukumnya, Fahmi Bachmid. (cr07)

Selain itu juga artis 28 tahun akan lebih mempertimbangkan dalam melakukan sesuatu demi menjaga perasaan keluarga di rumah. 

"Jadi semoga apapun yang aku lakukan sekarang ingat sama keluarga sama adik-adik gitu," katanya.

Diberitakan sebelumnya, Dinar Candy resmi ditetapkan menjadi tersangka atas dugaan tindakan pornoaksi.

Kapolres Metro Jakarta Selatan, Kombes Pol Azis Adriansyah mengatakan Dinar Candy ditetapkan sebagai tersangka usai dilakukan pemeriksaan selama 21 jam oleh pihak kepolisian. 

Hal ini juga diputuskan oleh kepolisian usai melakukan pengumpulan bukti dan pemeriksaan sejumlah saksi.

"Dari bukti yang dikumpulkan selesai kita melakukan pemeriksaan diakhiri dengan gelar perkara maka kita menetapkan saudari DC ini sebagai tersangka dakan tindak Pidana Pornografi," ujar Kombes Pol Azis Adriansyah.

Atas dugaan kasus yang menjeratnya ini, Dinar Candy disangkakan Pasal 36 nomor 44 tahun 2008 tentang Pornografi. 

"Ancaman 10 tahun atau denda Rp5 miliar," tuturnya. (cr07)

Berita Terkait

Artis Dongkrak Popularitas, Berujung Polisi

Kamis 12 Agu 2021, 06:00 WIB
undefined
News Update