"Setelah kita bantu perizinan, kita bantu pemasaran lewat Bank DKI," papar Nur Kholis.
Lanjut Nur Kholis, pihaknya juga akan membantu dalam penyaluran karyawan yang sudah dilatih dalam program KSBB itu.
"Untuk pelatihan satpam dan sopir itu selesai pelatihan mereka dapat SIM dan KTA lalu kita bantu penempatan. Pasti kita carikan perusahaan mana yang butuh satpam dan sopir," tandasnya. (cr01)