Humanis Jangan Arogan

Senin 26 Jul 2021, 06:31 WIB
Polres Lebak bagikan sembako pada warga terdampak PPKM Level 4.

Polres Lebak bagikan sembako pada warga terdampak PPKM Level 4.

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny Plate aparat diinstruksikan untuk mendisiplinkan masyarakat agar selalu menjaga protokol kesehatan dan membatasi kegiatan selama PPKM Darurat. Namun, dalam menertibkan masyarakat, Johnny juga meminta agar aparat menjaga keramahan sehingga tidak terjadi kegaduhan di tengah masyarakat.

Melalui komunikasi humanis, akan tercipta kesepahaman antara pemerintah dan masyarakat. Bahkan akan terbangun kesepahaman antarwarga sehingga satu sama lain akan memahami makna dari PPKM.

Dampak lainnya, bisa terwujud sikap gotong royong secara riil untuk bersamasama menghadapi pandemi.**

Berita Terkait
News Update