Olimpiade Tokyo 2020, Kontingen Indonesia Siap Diberangkatkan ke Jepang

Jumat 16 Jul 2021, 16:52 WIB
Olimpiade Tokyo 2020. (foto: twitter/@tokyo2020)

Olimpiade Tokyo 2020. (foto: twitter/@tokyo2020)

"Alhamdulillah semua sudah divaksin, baik atlet, ofisial, maupun tim support semua sudah divaksin. Dan kita sudah menjalankan PCR tujuh hari berturut-turut," ungkap Ferry.

Kemudian Ferry pun berharap, atlet Indonesia bisa meraih prestasi dan hasil terbaik di Olimpiade Tokyo yang rencananya akan berlangsung pada 23 Juli hingga 8 Agustus mendatang.

"Harapannya atlet kita senantiasa dalam perlindungan Tuhan Yang Maha Esa, supaya tidak terpapar, sehingga masih bisa bertanding, kemudian berprestasi dan meraih hasil terbaik," ungkap dia. (cr04)

Berita Terkait
News Update