Livery 60 Tahun Partisipasi Yamaha di Balap Dunia Hadir di Ajang All Japan Championship

Jumat 16 Jul 2021, 12:14 WIB
Motor YZF-R1M dengan livery 60 tahun partisipasi Yamaha di balap dunia. (foto/youngmachine)

Motor YZF-R1M dengan livery 60 tahun partisipasi Yamaha di balap dunia. (foto/youngmachine)

Kembali lagi pada ajang balap bergensi di Jepang ini, sisa jadwal balap All Japan Championship tersebut diantaranya adalah Putaran 5 pada 17-18 Juli di Suzuka, Putaran 6 tanggal 4-5 September di Okayama, dan Putaran 7 pada tanggal 18-19 September di Kyushu.

Berita Terkait
News Update