Dr. Ma'mun Murod Resmi Dilantik Jadi Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta, Dihadiri Tokoh Nasional

Selasa 25 Mei 2021, 19:40 WIB
Ma'mun Murod, Dilantik Jadi Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta. (ist)

Ma'mun Murod, Dilantik Jadi Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta. (ist)

Ketua Umum PP Muhamadiyah Prof. Dr. H. Haedar Nashir, M.Si, memberikan sambutan terakhir sekaligus pesan penting kepada rektor UMJ terpilih, seraya mengutip salah satu keluarga Nabi, bahwa amanah itu harus dijaga dengan sebaik-baiknya, terlebih kepada mereka yang memberi amanah.

Ditambahkan oleh Ketua Umum bahwa UMJ sebagai Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) tertua, harus bisa bersanding dengan PTM  lain yang sudah memiliki rekognisi nasional dan internasional seperti UM Malang, UM Yogyakarta, dan UM Surakarta. 

"Oleh karena itu, UMJ secara spesifik harus menjadi center of excellence, sekaligus menjadi pilar umat untuk  mendorong kemajuan bangsa," pungkas  Prof. Dr. H. Haedar Nashir, M.Si. (mia)

Berita Terkait

News Update